Silabus merupakan rencana Pembelajaran pada mata pelajaran atau tema tertentu dalam pelaksanaan kurikulum. (dalam peraturan pemerintah)
Silabus memiliki komponen-komponen sebagai berikut:
1.
kompetensi
inti;
2.
kompetensi
dasar;
3.
materi
pembelajaran;
4.
kegiatan
pembelajaran;
5.
penilaian;
6.
alokasi
waktu; dan
7.
sumber
belajar.
Dari informasi di atas, dapat kita rencanakan untuk kelas XI MIA mata pelajaran Matematika Peminatan berpandu pada:
Rencana Belajar
Bab I: Polinomial (11 agustus - 13 September 2014 ; UH1: 15 September 2014)
Bab II: Irisan Kerucut; Parabola (22 September - 4 Oktober 2014; )
Ujian Tengah Semester (UTS): 6 - 11 Oktober2014
Bab III: Irisan Kerucut; Hiperbola & Ellips(13 oktober - 8 November 2014; UH2: 10 November 2014)
Bab IV: Irisan dua lingkaran (17 November -6 Desember 2014; UH3: 1 Desember 2014)
Bab I: Polinomial (11 agustus - 13 September 2014 ; UH1: 15 September 2014)
Bab II: Irisan Kerucut; Parabola (22 September - 4 Oktober 2014; )
Ujian Tengah Semester (UTS): 6 - 11 Oktober2014
Bab III: Irisan Kerucut; Hiperbola & Ellips(13 oktober - 8 November 2014; UH2: 10 November 2014)
Bab IV: Irisan dua lingkaran (17 November -6 Desember 2014; UH3: 1 Desember 2014)
Ujian Akhir Semester (UAS): 8 - 13 Desember 2014
1. Silabus
2. Bank Soal MGMP
3. Bank Soal Perindikator
4. Kisi-kisi
5. Soal Ulangan Harian
6. Kalender Akademik
Mudah-mudahan bermanfaat bagi anakku sekalian dan semua pembaca.
Penulis
Pak H154M
2. Bank Soal MGMP
3. Bank Soal Perindikator
4. Kisi-kisi
5. Soal Ulangan Harian
6. Kalender Akademik
Mudah-mudahan bermanfaat bagi anakku sekalian dan semua pembaca.
Penulis
Pak H154M
Tidak ada komentar:
Posting Komentar